Tugas 4 - Silabus Pembelajaran Kurikulum KTSP (2006)

Tugas Ke-empat Workshop Program Pendidikan Profesi Guru Terintegrasi (PPGT) SMK Produktif, Program Diktat Teknik Komputer dan Informatika di Universitas Negeri Jakarta (UNJ) Tahun 2013. Membuat Silabus Pembelajaran - Kurikulum KTSP (2006) pada Mata Pelajaran Pemrograman Visual Berbasis Desktop, Untuk Siswa Kelas XI SMK (Rekayasa Perangkat Lunak) di SMK Pasundan Cijulang, Ciamis.


SILABUS PEMBELAJARAN


NAMA SEKOLAH                          :      SMK PASUNDAN CIJULANG
KOMPETENSI KEAHLIAN              :      REKAYASA PERANGKAT LUNAK (RPL)
KELAS/SEMESTER                        :      XI / 1
STANDAR KOMPETENSI              :      6. Memahami pemrograman visual berbasis desktop
ALOKASI WAKTU                          :      8 X 45  menit   



KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR
MATERI PEMBELAJARAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN
PENILAIAN
Alokasi Waktu
SUMBER BELAJAR
TM
PS
PI
6.1 Menjelaskan IDE aplikasi bahasa pemograman

·   IDE aplikasi bahasa pemograman dijelaskan sesuai dengan kaidah keilmuan

·   Cara menjalankan IDE
·   Memilih jenis Project
·   Jendela IDE
·   Toolbox
·   Bahasa Visual Basic
·   Type Variabel
·   Cara Menuliskan Komentar di Visual Basic
·   Operator Aritmatika dan Logika di Visual Basic
·   Deklarasi Variabel
·   Mempelajari   :
-    Cara menjalankan IDE
-    Memilih jenis Project
-    Jendela IDE
-    Toolbox
-    Bahasa Visual Basic
-    Type Variabel
-    Cara Menuliskan Komentar di Visual Basic
-    Operator Aritmatika dan Logika di Visual Basic
-    Deklarasi Variabel
·   Tes Lisan
·   Tes Tulisan
·   Tugas
4
4 (8)
-
·   Buku referensi
·   Buku kerja
·   Komputer
·   Software pendukung

Keterangan
TM    : Tatap Muka
PS     : Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)
PI      : Praktek di Industri  (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

Post a Comment